Model surat persetujuan tertulis dari nasabah, kurang lebih memberikan pilihan untuk setuju atau tidak setuju terhadap permintaan, memberikan tanda persetujuan misalnya dengan menandatanagi surat pernyataan persetujuan terkait pemberian data dan/atau informasi dimaksud